ZMedia Purwodadi

Lowongan Kerja Terbaru PT Hexpharm Jaya (a Kalbe Company)

Daftar Isi

PT Hexpharm Jaya adalah anak perusahaan dari Kalbe Group, salah satu perusahaan farmasi terbesar dan terkemuka di Asia Tenggara. Berdiri dengan misi memberikan solusi kesehatan yang berkualitas, PT Hexpharm Jaya berfokus pada produksi dan distribusi obat-obatan generik, obat bermerek, serta suplemen kesehatan yang terjangkau dan terpercaya.

Sebagai bagian dari Kalbe Group, PT Hexpharm Jaya mengintegrasikan inovasi dan standar internasional dalam setiap tahapan produksinya. Produk-produk perusahaan meliputi berbagai kategori terapi, seperti obat-obatan untuk penyakit kardiovaskular, sistem pencernaan, sistem saraf pusat, antibiotik, dan suplemen nutrisi untuk mendukung kesehatan masyarakat.

Posisi & Kualifikasi :

1.) Operator Produksi

  • Minimal SMA/SMK Teknik Mesin, TKR, TKJ, Sederajat
  • Fresh Graduate dipersilahkan untuk melamar
  • Memiliki keterampilan komunikasi dan adaptasi yang baik
  • Memahami dasar CPOB/cGMP
  • Bersedia ditempatkan di Kawasan Industri Lippo Cikarang

2.) Operator SPM Logistic

  • Lulusan SMA IPA/SMK Farmasi
  • Memiliki pengalaman 1 tahun dibidang logistik lebih diutamakan
  • Fresh Graduate dipersilahkan melamar
  • Memiliki SIO Forklift
  • Memahami dasar CPOB/cGMP
  • Bersedia bekerja dengan sistem shift
  • Memiliki ketertarikan bekerja di industri Farmasi
  • Bersedia ditempatkan di Kawasan Industri Lippo Cikarang

Penempatan:

PT Hexpharm Jaya (a Kalbe Company) - Jalan Angsana Raya Blok A3, Sukaresmi, Cikarang Selatan, Sukaresmi, Cikarang Sel., Kabupaten Bekasi, Jawa Barat 17530

Gaji :

  • UMR Kota Bekasi

Tata Cara Melamar :

Jika Anda memenuhi kualifikasi dan ketertarikan melamar di posisi tersebut, silahkan daftarkan dengan cara mengirimkan CV dan berkas lamaran kerja pada form pendaftaran berikut ini.

OPERATOR PRODUKSI LAMAR VIA LINK BERIKUT :

LAMAR DI SINI!

OPERATOR LOGISTIC LAMAR VIA LINK BERIKUT ;

LAMAR DI SINI!

*Batas akhir melamar hingga : Kuota Terpenuhi

Note :

  • Sebelum Anda melamar, pastikan seluruh kualifikasi dan berkas yang diperlukan untuk melamar terpenuhi agar memperbesar peluang lolos ke tahap selanjutnya.
  • Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi dan berkas yang memenuhi persyaratan yang biasanya akan diproses lebih lanjut oleh perusahaan.
  • Lowongan kerja yang ada di website ini dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.
  • Hati-hati terhadap segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, bkk, yayasan, travel, dan lain sebagainya. Loker yang asli tidak memungut biaya apapun!